Vera ketakutan setengah mati!! Jelas aja.. baru saja dia melihat bayangan yang sangat mirip dengannya sedang masuk toilet.. padahal jelas jelas dia lagi santai santai dikamar sambil dengerin musik..
Waahh.. berarti yang tadi siapa dong? padahalkan Vera nggak punya saudara kembar..
Hemm..
Udah ada yang pernah ngalamin hal seperti ngga?
Yang begini namanya Doppelganger..
Appan tuh??
Doppelganger merupakan kata yang digunakan untuk menyrbut bayangan diri sendiri atau kembaran kita yang muncul walaupun kita nggak sedang bercermin.
Kata Doppelganger sebenarnya berasal dari bahasa Jerman yaitu Doppel=ganda dan Ganger=pejalan.
Konon, setiap orang memang memiliki bayangan diri sendiri yang selalu menemaninya. Namanya juga kembar jadi bentuk Doppelganger sangat menyerupai diri kita sendiri. Hebatnya, kembaran kita ini bisa berinteraksi dengan orang lain, termasuk kita sendiri.
Tapi, walaupun bentuk fisiknya sama seperti kita, doppelganger biasanya memiliki sifat yang bertentangan dengan kita lebih tepatnya bersifat jahat.
Makanya sebagian besar doppelganger muncul ketika seseorang sedang sakit atau sekarat.
Hiiiiiiiiiyyyyyyyyyy... SEERRREEMMM..
KISAH KEMBARAN TERKENAL
- Queen Elizabeth I
Ratu Elizabeth I yang terkenal atas keberhasilannya membawa kekuasaan inggris ke masa kejayaan( The Golden Age) ini pernah melihat dirinya sendiri beberapa saat sebelum kematiannya.
Ratu Elizabeth I melihat dirinya sedang tertidur di atas ranjang ketika ia ingin memasuki kamarnya.
Pada beberapa saat setelah itu , Ratu Elizabeth I meninggal dalam keadaan sedang tertidur sekitar pukul dua pagi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar